Resume Generasi Asyik Tanpa Mengusik Say no to Bully! Katakan TIDAK Pada Perundungan

unusa.ac.id

Generasi Asyik Tanpa Mengusik Say no to Bully! Katakan TIDAK Pada Perundungan

Pemateri: Hafid Algristian, dr., Sp. KJ

Macam - macam bullying

- fisik : menghalangi, menyandung, mendorong, menjambak, memukul, merusak barang

- verbal : panggilan merendahkan, teriak mengolok, ejek fisik, sifat, status sosial, kritik frontal di depan umum dsb.

- sosial : pengucilan atau tidak ditemani, bikin isu, rumor, gosip, fitnah

- cyber-bully : Di dunia digital, komentar negative, akun anonym, merendahkan dsb.

- seksual : mengintip, menyebar foto, mengambil foto diam", memaksa lihat potografi, bisa mengarah pada kekerasan seksual.

Bisa terjadi terus-menerus, berulang-ulang. Bullying itu diukur dari perbuatannya bukan perasaannya. 

Mengapa terjadi bullying :

- Kurangnya empati

- Korban memiliki kekurangan dalam aspek fisik maupun psikologis sehingga merasa dikucilkan.

- Kurang pandai dalam berkomunikasi. Kurang mampu untuk membela diri.

Empat posisi dalam bullying:

- Pelaku : inferiority-tidak pede, kompensasi jadi agresi, awalnya korban

- korban : akibat dari trauma,bisa jadi pelaku, inferiority-tidak pede

- penonton : Bystander, acuh, cuek, tidak mau berkonflik, memilih diam

- penolong : berpihak pada korban, pasif (membantu diam-diam), aktif (menengahi)

Blog Teman :

 Nisaul Azizah

Sosial Media UNUSA :

Facebook

Instagram

Komentar